Implementasi Metode Activity Based Costing dalam Mengukur Biaya Produksi Dalam Study Reteratur
Keywords:
Activity Based Costing , Production CostAbstract
The ABC method emerged as a response to the weaknesses of traditional methods, such as the production volume-based costing method. The purpose of this study was to analyze the Application of the Activity-Based Costing (ABC) Method in Measuring Production Costs. The research method used is a literature study or Library Research with a qualitative approach. The literature used is literature from research results or reviews presented in national and international scientific articles that are related to accounting. All articles used are sourced from the electronic literacy data search engine Mendeley and Google scholar. Based on the literature review of several articles on the results and discussion, the conclusions that can be drawn are:
The application of the Activity-Based Costing (ABC) method has a significant impact on measuring production costs.
Metode ABC muncul sebagai respons terhadap kelemahan metode tradisional, seperti metode perhitungan biaya berbasis volume produksi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Penerapan Metode Activity-Based Costing (ABC) dalam Mengukur Biaya Produksi. Metode penelitian yang digunakana adalah studi literature atau Library Research dengan pendekatan kualitatif. Literature yang digunakan adalah literature dari hasil penelitian atau review yang tersaji dalam artikel ilmiah berupatasi nasional dan internasional yang bersesuaian dengan akuntansi. Semua artikel yang digunakan adalah bersumber dari mesin elektronik pencarian data literasi Mendeley dan Google scholar. Berdasarkan kajian literature dari beberapa artikel pada hasi dan pembahasan kesimpulan yang bisa diambil adalah: Penerapan Metode Activity-Based Costing (ABC) berdampak baik untuk Mengukur Biaya Produksi perusahaan
References
Jusmani, J., & Putra, A. E. (2020). Analisis Activity Based Costing Dalam Penentuan Harga Pokok Perusahaan.
Jurnal Media Akuntansi (Mediasi), 3(1), 28–38. https://doi.org/10.31851/jmediasi.v3i1.5218
Noviyarsi, Bidiawati, A., & Kurniati, E. (2017). Implementasi Activity Based Costing Untuk Penentuan Harga Pokok Produksi Cake Buah Naga Mocha. Jurnal Integrasi Sistem Industri, 4(2), 99–106. https://dx.doi.org/10.24853/jisi.4.1.pp-pp
Panca, U., & Probolinggo, M. (2016). 1 , 2 ; 3. 4(September), 97–109.
Rahmaji, D. (2013). Penerapan Activity-Based Costing System Untuk Menentukan Harga Pokok Produksi Pt.
Celebes Mina Pratama. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3), 63–73.
Rahmasania, H., Dahtiah, N., Studi Akuntansi, P., & Negeri Bandung, P. (2022). Analisis Penerapan Target Costing Dan Activity Based Costing Sebagai Alternatif Pengendalian Harga Pokok Produksi. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 10(2), 31–42. https://doi.org/10.17509/jrak.v10i2.38531
Satria, H. (2017). Penerapan Metode Activity Based Costing Untuk Menentukan Harga Pokok Produksi. Jurnal Benefita, 2(2), 92–101. https://doi.org/10.22216/jbe.v2i2.1265
Suci Arlita, D., Rahmadhanni, P., & Putra, P. E. (2021). Analisis Penerapan Metode Activity Based Costing dalam Menentukan Harga Produksi pada Arief Gordyn. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2, 3982–3991.
Yahya, L. M., Ala, H. M., Judijanto, L., Hakim, I., Andalas, U., Kristen, U., Wacana, A., & Makassar, U. M. (2024). Application of Activity-Based Costing ( Abc ) Method in Measuring Production Costs and Improving Operational Efficiency Penerapan Metode Activity-Based Costing ( Abc ) Dalam Mengukur Biaya Produksi Dan Meningkatkan Efisiensi Operasional. 7.
Zamhar, muhammad J., Rahmawati, L., Bakti, K. R., Hapipah, lina N., Nurani, N. A., Satrya, ilham Z., & Gunawan, A. (2021). TINJAUAN SISTEM ACTIVITY BASED COSTING Pada HARGA POKOK
PRODUKSI. IRWNS: Industrial Research Workshop and National Seminar, 4(5), 1172–1176
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Ade Rizky Dwi Puspita, Alya’a Wullan Ella Syari, Cut Nadhifa Ailia, M.Dio Hafidz Hafidz (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

















